Tips Mengetahui Bakat Anak


Blogger Templates Gallery

1.Orang harus bisa mengenali bakat anak sejak dini, dan tidak memaksakan bakat-bakat lain yang sebenarnyatidak dimiliki oleh anak.

2. Bakat tersebut perlu untuk dikembangkan dengan cara menyediakan fasilitas-fasilitas yang nenunjang bakat anak, atau bisa juga dengan memasukan anak kedalam sanggar(les).

3. Aktifitas pengembangan bakat tidak melewati batas kewajaran, dalam arti tugas perkembangan harus tetap terpenuhi.

4. Aktivitas bukan merupakan paksaan atau hanya untuk memenuhi keinginan orang tua semata.

5. Orang tua perlu untuk tetap memperhatikan hak anak.

6. Sangat penting adanya penghargaan dari orang tua berupa pujian, dalam setiap karya ataupun sesuatu yang dihasilkan anak, walaupun bukan merupakan karya yang terbaik.

7. Orang tua jangan menuntut anak untuk menjadi yang terbaik di segala bidang, karena yang harus dihargai adalah usaha dan proses dari si anak, bukan hasil akhirnya.

Demikian sekelumit dari saya dan bagi anda orang tua kalau kurang jelas dengan hanya membaca saja ada baiknya anda berkonsultasi oleh psikolog anak. Terima kasih.

Bila anda meng-copy atau memperbanyak kutipan di atas ini,

seyogyanya dan seharusnya atau semestinya anda tetap mencantumkan semua sumber-sumber tersebut di atas.



Created by :
Irfan C. Riyadi,

0 comments:

Post a Comment

Please, shout your comment in here..!

Copyright © 2010 Irfan C. Riyadi XITPB All Right Reserved| is proudly powered by Blogger